WhatsApp
(WA) adalah salah satu media sosial yang sangat digemari saat ini.
Selain karena aplikasi ini gratis, juga dapat mengirim pesan
sebanyak-banyaknya tanpa khawatir dengan pulsa. Pesan pun dapat berupa
teks, audio bahkan audia video. Sepertinya saat ini WhatsApp telah
menggantikan posisi SMS. Bahkan jika kita masih menggunakan SMS untuk
komunikasi, kita akan dicap "Orang Kaya".
Kunjungi Juga : Tutorial Membuat Ukuran Pas Photo dengan Photoshop
Dengan
WhatsApp kita bisa berkomunikasi secara pribadi atau berkelompok
(Group). Bahkan lalu lintas group WhatsApp iLUNI 94ul (Ikatan Alumni
Angkatan 1994 SMPN 4 Bekasi) milik saya adalah group WA yang paling
padat lalu lintasnya. Satu hari bisa terjadi lebih dari 1000 percakapan.
Silakan klik Tutorial Ber-WhatsApp di Komputer A.K.A. WhatsApp On Windows
Silakan klik Tutorial Ber-WhatsApp di Komputer A.K.A. WhatsApp On Windows
EmoticonEmoticon