Sunday, February 19, 2017

Dodge Tool dan Burn Tool

Kali ini kita akan di beri kebebasan untuk melakukan koreksi di daerah-daerah yang kita inginkan saja. Dengan dua tool berikut. Anda bisa melakukan koreksi sendiri dan hasilpun akan mengikuti selea Anda.

Berikut ini kedua fitur tersebut beserta penjelasannya :
A.Dodge Tool
Digunakan mengoreksi bagian-bagian tertentu sehingga bagian tersebut menjadi lebih terang


 

















B.Burn Tool
Digunakan untuk mempergelap bagian-bagian tertentu pada foto.




















Cara menggunakan kedua tool ini sangat mudah. Cukup dengan menyapukan kuas pada daerah tertentu yang ingin di koreksi . misalnya pada objek pohon saja atau pada objek kelopak saja sehingga daerah lainnya tidak ikut terkoreksi.

Supaya lebih jelas, berikut ini contoh penggunaan Burn Tool.
1.Bukalah sebuah file gamba sebagai bahan ekperemen.



2.Pilihlah Burn Tool pada ToolBox
3.Kliklah kotak Brush untuk melakukan pengaturan ukuran brush
4.Pilihkah brush dengan ukuran 200 px



 











5.Sapukan kursor pada objek langit di langit di atas objek segingga langit menjadi lebih biru
6.Sapukan pula kursor Anda pada bagian tubuh objek. Dengan cara demikian, warna langit dan juga 
    tubuh menjadi lebih gelap.




 











Setelah memilih Burn Tool, pada toolbar akan muncul opsi-opsi Range dan Exposure. Berikut ini opsi-opsi tersebut beserta penjelasannya.
A.Shadows
Digunakan untuk mempergelap bagian-bagian pada foto dengan kadar yang sangat kuat.
B.Midtones
Digunakan untuk mempergelap bagian tertentu dengan kadar yang tidak terlalu kuat atau lemah
C.Highlights
Digunakan untuk mempergelap bagian pada foto dengan memberi lapisan warna abu-abu.








 





Pilihah opsi-opsi tersebut secara bergantian untuk mendapat yang menarik. Pada contoh kasus diatas, kami menggunakan Midtones untuk mengelapkan warna langit sehingga warnanya tidak terlalu kuat ataupun lemah.

Sekarang kita akan menggunakan Dodge Tool untuk itu melakukan koreksi pada foto. Untuk itu ikutilah langkah-lankah berikut :
1.Pilihlah sebuh foto untuk koreksi.
2.Terus klik Dodge Tool pada Toolboox
3.Sekarang sapukan kursor Anda pada objek gambar yang Anda pilih. Dalam beberapa sapuan Anda akan memperoleh tampilan gambar yang lebih cerah karena warnanya yang menjadi lebih terang.

Saat Anda memilih Dodge Tool, di Toolbar akan muncul opsi yang sama ketika Anda memilih Burn Tool. Namun opsi-opsi tersebut memiliki fungsi yang berbeda. Berikut ini penjelasannya :

A.Shadown
Digunakan untuk memperterang bagian pada foto menggunakan efek warna abu-abu muda

B.Midtones
Digunakan untuk memperterang bagian-bagian pada foto dengan kadar yang tidak terlalu kuat dan tidak terlalu ringan pula

C.Highlights
Digunakan untuk memperterang foto dengan kadar kuat.

Latihan dan Evaluasi
Setelah Anda menguasai  materi-materi di atas dengan baik, silakan kerjakan tugas-tugas di bawah ini.
1.Pilihlah sebuah foto lalu koreksi menggunakan Auto levels dan levels. Selanjutnya bandingkan ke 
   dua hasil koreksi tersebut
2.Bukalah sebuah foto kemudian koreksi area tertentu saja dengan fasilitas koreksi 
   lokal shadow/Highlights
3.Pilihlah kembali sebuah foto. Setelah itu gelapkangan area yang Anda inginkan menggunakan 
   Dodge Tool dan buatlah terang area lainnya dengan Burn Tool.
4.Memanfaatkan Range pada Dodge Tool dan Burn Tool untuk menciptakan warna-warna yang tajam.







EmoticonEmoticon